Tim Akreditasi Adakan Pendampingan dan simulasi Bersama Staf Khusus Kopertais
Berita Terkait
- Review Borang 2 Prodi PGMI dan PS oleh Pimpinan
- Rapat Persiapan Perkuliahan Semester Genap Tahun Akademik 2024/2025
- 109 Mahasiswa STAIHA bawean Ikuti Proposal Tugas Akhir
- LPPM STAI Hasan Jufri Bawean mengadakan sosialisasi Litapdimas Kemenag 2025
- Mengawali 2025, STAIHA Bawean Adakan Pembekalan Mahasiswa PLP Dan PKL
- Rapat Koordinasi dan Evaluasi Pejabat Struktural STAI Hasan Jufri Bawean
- DALAM RANGKA PERCEPATAN TUGAS AKHIR MAHASISWA, PANITIA TA ADAKAN WORKSHOP
- Prodi PGMI STAIHA Bawean Sukses Gelar Pelatihan Teknik Penulisan Karya Ilmiah
- Lima Dosen STAI hasan Jufri Bawean Menjadi Peserta Short Course PKDP Kemenag RI 2024
- Dosen HES STAI Hasan Jufri Bawean laksanakan PKM Kolaborasi Internasional di Jeddah, Saudi Arabia

STAIHA PRESS, Dalam rangka menghadapi akreditasi Prodi Hukum Keluarga Islam, Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Hasan Jufri Bawean kembali melakukan persiapan-persiapan terkait pengisian isi borang yang telah disiapkan oleh BAN-PT. Hal tersebut bertujuan untuk mengetahui gambaran riil mengenai keadaan dan kinerja dari perguruan tinggi. STAI Hasan Jufri Bawean bertekat untuk meningkatkan angka akreditasi dan sedang berjuang untuk memperoleh nilai akreditasi terbaik.
Salah satu persiapan yg dilakukan oleh Tim Akreditasi Prodi HKI ini adalah dengan melakukan Simulasi AL Daring Bersama Tim Ahli Kopertais Bapak Fauzi. hal ini harus dilakukan untuk mengetahui lebih lanjut mengenai persiapan Al sampai mana persiapannya.
Alhamdulillah dalam kesempatan kegiatan ini bapak fauzi mampu memberikan pencerahan yang dapat membekali tim akreditasi Prodi HKI untuk melakukan persiapan AL dengan lebh matang. ucapan terimakasih yang tak terhingga kepada beliau yang telah bersedia meluangkan waktu untuk membimbing dan membina dosen-dosen STAI hasan Jufri Bawean. Ketua STAI STAI hasan Jufri Bawean berharap dengan adanya kegiatan ini bisa bermanfaat untuk meningkatkan nilai akreditasi dan mutu perguruan tinggi. Ketua STAI hasan Jufri Bawean juga mengucapkan terima kasih sebanyak-banyaknya kepada beliau, semoga Allah memudahkan segala urusan beliau, memberikan kesehatan, dan pahala yg berlimpah dari Allah Swt. HLL